Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Manfaat Kesehatan REBUNG

Oleh. dr. Feryjuliawan

Sayur Berbahan Rebung Bambu, Makin Populer.


Rebung adalah tunas muda tanaman bambu. Latin Densrocalamus Asper. 

Buat sayur, isian lumpia, dll

Kandungan yang terdapat pada rebung:

  • Fosfor
  • Zinc
  • Vitamin ABCE
  • Kalium 
  • Magnesium
  • Kalsium
  • Selenium
  • Mangan 
  • Fe

Antioksidan : Flavanoid dan Polifenol


Manfaat Kesehatan

- Menjaga Kesehatan Jantung : Kalium, Protein dan Antioksidan membantu merawat jantung dan kardiovaskuler

- Menjaga Imunitas : Fungsi pertahanan tubuh melawan inveksi. Imunitas yang baik menjadikan kita memiliki daya tahan tubuh yang baik.

-  Menurunkan kadar kolesterol darah, LDL menjadi masalah peredaran darah.Kandungan nutrisi dalam bambu menyelesaikan persoalan kolesterol ini.

- Menjaga berat badan tetap ideal. Rebung adalah makanan rendah kalori.

- Membantu program DIET, sebelum di olah potongan rebung di rebus di air dan tambahkan garam secukupnya baru di olah.


Semoga informasi ini bermanfaat

Source : DokterFeryTV

Posting Komentar untuk " Manfaat Kesehatan REBUNG"